Kunjungan Penerbit Erlangga ini menjadi bukti bahwa taman bacaan cukup berproses dengan baik. Menjalankan aktivitas literasi sepenuh hati, penuh komitmen dan konsisten. Bila begitu, maka orang-orang dan lembaga baik pun menghampiri dengan sendirinya.

